Sabtu, 29 Oktober 2011

_BANYAK SISWA DI SEKOLAH MENGALAMI KEGAGALAN. _

_BANYAK SISWA DI SEKOLAH MENGALAMI KEGAGALAN. _
Mereka gagal mengembangkan kemampuan mereka untuk belajar memahami dan
menciptakan yang sudah dikaruniakan kepada mereka sejak lahir.
Sebetulnya, sangat baik mereka kembangkan dalam tahun-tahun pertama
kehiduopannya. Itu semua karena :
rasa takut, bosan dan bingung. Mereka takut mengecewakan banyak orang dewasa yang cemas di sekitarnya.
Bosan karena banyak yang mereka terima di sekolah bersifat sepele dan kurang bermakna.
Bingung karena apa yang dikatakan kepada mereka hampir tidak memilki
hubungan apapun dengan apa yang sungguh-sungguh mereka ketahui.
Buku ini hadir untuk memberikan pemahaman akan anak-anak, kejernihan
pikirannya serta kedalaman perhatian dan cinta terhadap anak-anak.
THE NEW YORK TIMES menyatakan siapa pun yang berhubungan dengan anak-anak
dan peduli dengan anak-anak

Tidak ada komentar:

Posting Komentar