Minggu, 30 Oktober 2011

RPP MODEL TERBARU MAPEL PKN KLS 6

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
( R P P )

Nama Sekolah     :   SDN 73 GURUN MUDO
Mata Pelajaran    :   Pendidikan Kewarganegaraan
Kelas                     :   VI (Enam)
Semester               :   I (Satu)
Alokasi Waktu               :  2 x 35  menit.

Standar Kompetensi**
1.   Menghargai nilai-nilai juang dalam proses perumusan Pancasila sebagai Dasar Negara.

Kompetensi Dasar
1.1  Mendeskripsikan nilai-nilai juang dalam proses perumusan Pancasila sebagai Dasar Negara.

A.    Tujuan Pembelajaran
§         Siswa mampu mendeskripsikan nilai-nilai juang para pahlawan.
§         Siswa mampu menjelaskan proses perjuangan meraih kemerdekaan.
§         Siswa mampu menyebutkan macam-macam perlawanan di daerah pada masa penjajahan.
§         Siswa mampu menceritakan arti dan nilai Kebangkitan Nasional.
§         Siswa mampu menceritakan arti dan nilai yang terkandung dalam Sumpah Pemuda.

v     Karakter siswa yang diharapkan :  Dapat dipercaya ( Trustworthines), Rasa hormat dan perhatian ( respect ), Tekun ( diligence ) ,    Tanggung jawab ( responsibility ) Berani ( courage ), Integritas ( integrity ), Peduli ( caring ), Jujur ( fairnes ) dan Kewarganegaraan ( citizenship )

B.     Materi Ajar
§         Indonesia dijajah oleh bangsa asing.
§         Kebangkitan Nasional.
§         Sumpah Pemuda.

C.    Pendekatan dan Metode Pembelajaran
§         Pendekatan kontekstual.
§         Pendekatan Cooperatif Learning.
§         Diskusi dengan teman sebangku.
§         Tanya jawab.
§         Penugasan.
D.    Langkah-langkah Kegiatan
§         Kegiatan Awal
F     Mengajak semua siswa berdoa sesuai dengan agama, presensi, apersepsi dan kepercayaan masing-masing, untuk mengawali pelajaran.
F     Memberikan motivasi dan menjelaskan tujuan pembelajaran
F     Mengajak siswa bertanya jawab tentang kegiatan selama liburan.
F     Dilanjutkan dengan bertanya jawab tentang nama dan asal pahlawan Indonesia.
§         Kegiatan Inti
&  Eksplorasi
Dalam kegiatan eksplorasi, guru:
F     Semua siswa diminta menyimak teks yang dibaca oleh siswa yang ditunjuk secara bergiliran mengenai Indonesia dijajah oleh bangsa asing.
F     Bertanya jawab mengenai suasana pada masa penjajahan.
F     Bertanya jawab mengenai bangsa apa yang pertama kali datang dan menjajah Indonesia.
F     Guru menunjukkan foto/gambar para pahlawan daerah dan menanyakan nama dan asalnya.
F     Guru menjelaskan mengapa timbul perlawanan rakyat di berbagai wilayah.
F     Guru bertanya mengapa perlawanan di berbagai wilayah selalu dapat ditindas.
F     Bersama pasangan, siswa ditugaskan mendeskripsikan nilai-nilai juang para pahlawan.
F     Membaca secara bergantian mengenai Kebangkitan Nasional.
&  Elaborasi
Dalam kegiatan elaborasi, guru:
F     Berdiskusi mengenai mengapa timbul kesadaran berbangsa.
F     Guru menjelaskan asal-usul Hari Kebangkitan Nasional.
F     Guru bertanya mengenai nilai-nilai Hari Kebangkitan Nasional pada masa kini.
F     Melanjutkan membaca teks mengenai Sumpah Pemuda.
F     Menjelaskan kepada siswa mengapa timbul Sumpah Pemuda.
F     Bersama-sama mengucapkan sumpah pemuda dengan baik dan sungguh-sungguh.
F     Guru menugaskan siswa untuk menjelaskan isi dan maksud Sumpah Pemuda.
F     Untuk pengayaan dan untuk mengukur ketercapaian kompetensi, siswa ditugaskan untuk mengerjakan soal-soal yang ada di dalam buku kerja/buku paket PKn
&  Konfirmasi
 Dalam kegiatan konfirmasi, guru:
F     Guru bertanya jawab tentang hal-hal yang belum diketahui siswa
F     Guru bersama siswa bertanya jawab meluruskan kesalahan pemahaman, memberikan penguatan  dan penyimpulan
§         Kegiatan Penutup
Dalam kegiatan penutup, guru:
F     Siswa dan guru bertanya jawab tentang materi yang telah dipelajari selama pertemuan itu untuk mengetahui pencapaian Indikator Pencapaian Kompetensi dan Kompetensi Dasar.
F     Siswa dan guru membuat kesimpulan materi yang telah dipelajari.
F     Siswa dan guru berdoa sesuai dengan agama dan kepercayaan masing-masing.

E.     Sumber/Bahan Belajar
§         Gambar/foto para pahlawan.
§         Buku paket (Buku Pendidikan Kewarganegaraan untuk Sekolah Dasar Kelas 6, terbitan narasumber umum)
§         Surat Kabar, dst.

F.     Penilaian
Indikator Pencapaian
Kompetensi
Teknik Penilaian
Bentuk Instrumen
Instrumen/ Soal
§    mendiskripsi-kan nilai-nilai juang para pahlawan
§    Menceritakanarti dan nilai Kebangkitan Nasional.
§    Menceritakan arti dan nilai Sumpah Pemuda
§     Menyebutkan isi Pancasila
§    Memahami nilai tiap-tiap butir Pancasila
§    Tugas individu
§    Penilaian lisan.
§    Penilaian tulis
§    Penilaian sikap
§    Menceritakan mengapa Indonesia dapat dijajah selama ratusan tahun oleh bangsa asing.
§    Menjelaskan nilai yang terkandung pada Sumpah Pemuda untuk diterapkan pada masa sekarang ini.


Format Kriteria Penilaian      
&      Produk ( hasil diskusi )
No.
Aspek
Kriteria
Skor
1.
Konsep
* semua benar
* sebagian besar benar
* sebagian kecil benar
* semua salah
4
3
2
1

&      Performansi
No.
Aspek
Kriteria
Skor
1.



2.
Pengetahuan



Sikap
* Pengetahuan
* kadang-kadang Pengetahuan
* tidak Pengetahuan

* Sikap
* kadang-kadang Sikap
* tidak Sikap
4
2
1

4
2
1

&       Lembar Penilaian
No
Nama Siswa
Performan
Produk
Jumlah Skor
Nilai
Pengetahuan
Sikap
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
8.
9.
10.






 
 CATATAN :
  Nilai = ( Jumlah skor : jumlah skor maksimal ) X 10.
v     Untuk siswa yang tidak memenuhi syarat penilaian KKM maka diadakan Remedial.

                                                                                        GURUN MUDO, ......................2011
Mengetahui                                                                             
  Kepala Sekolah                                                    Guru Mapel PKN.



  ..................................                                            M. YUNUS. S.Pd.I
  NIP :                                                                                      NIP :

Tidak ada komentar:

Posting Komentar